Headlines News :
Home » , » Juventus Tukar Milos Krasic Dengan Giampaolo Pazzini?

Juventus Tukar Milos Krasic Dengan Giampaolo Pazzini?

Written By Japrax on Rabu, 11 Juli 2012 | 03.34

Giampaolo Pazzini - Inter

Juventus dikabarkan telah mendekati FC Internazionale untuk melakukan kesepakatan transfer terkait Giampaolo Pazzini.

Tuttosport mengabarkan GM Juventus Beppe Marotta telah menggelar pertemuan dengan direktur Inter Marco Branca untuk membicarakan banderol Pazzini.

I Nerazzurri siap menjual striker mereka tersebut, tetapi Inter akan tetap bertahan pada banderol €18 juta yang mereka bayarkan kepada Sampdoria.


Pelatih Juventus Antonio Conte telah bersedia menerima Pazzini untuk masuk ke dalam skuatnya dan ia akan memasukkan Milos Krasic dalam kesepakatan transfer yang akan dirundingkan.
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Jangan Lupa Follow Us Interisti

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Inter Milan Indonesia - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger