Headlines News :
Home » » Inter Club Indonesia Moratti (ICI Moratti)

Inter Club Indonesia Moratti (ICI Moratti)

Written By Japrax on Jumat, 01 Juni 2012 | 17.38


Sejarah Inter Club Indonesia

Sejarah organisasi Inter Club Indonesia bermula dari mailing list \n inter-mania@yahoogroups.com yang dibentuk pada 30 Juli 2001. Tujuan awal dibuatnya mailing list ini adalah sebagai wadah untuk saling berbagi dan sarana untuk bertukar informasi seputar klub Inter Milan. Pada akhir juni 2003, teman-teman di mailing list ini ditawari untuk melakukan interview oleh SCTV yang sedang membuat format acara baru yaitu Centro Campo. Salah satu bentuk program acaranya adalah mengadakan wawancara dengan fans club Italia yang ada di Indonesia (Jakarta).

Berangkat dari kegiatan tersebut maka timbulah ide untuk mengadakan gathering di jakarta dan membentuk sebuah komunitas Interisti Indonesia. Maka pada hari Sabtu, 2 Agustus 2003, bertempat di Restoran McDonalds, Sarinah Thamrin, diadakanlah rapat pertama pembentukan pengurus Inter Club Indonesia yang antara lain dihadiri oleh Samgar, Sukowo, Luis Anthony, Andri, Alva dan Dani. Rapat tersebut bersifat informal dan bertujuan untuk membicarakan pembentukan organisasi Interisti Indonesia.

Tanggal 24 Agustus 2003 kembali diadakan gathering kedua rapat pembentukan pengurus di Food Court Mall Taman Anggrek, yang antara lain dihadiri oleh 10 orang Interista. Melalui rapat ini para anggota sepakat untuk memberi nama fans club yang akan dibentuk tersebut sebagai Internazionale Indonesia Fans Club (I2FC) dan juga penetapan nama-nama calon pengurus, sumber pendanaan dan rencana program jangka pendek. Akhirnya pada tanggal 25 Oktober 2003, bertempat di Royal Park Futsal Court terbentuklah organisasi Internazionale Indonesia Fans Club (I2FC) dengan ketua : Luis Anthony, Wakil Ketua 1 : Windra, WK2 : Moeswarah, Sekertaris : Jeany Yovita Kurniaty, Kabid Umum : Fritz Sitompul, Kabid Media & Promosi : Sukowo, Kabid Informasi : Ade Sutami dan Logistik : Riza Fisandy.

Serangkaian kegiatan telah dilaksanakan oleh pengurus Internazionale Indonesia Fans Club (I2FC), seperti aktif di kegiatan sosial, silahturahmi dengan rekan-rekan fans club lain atau kunjungan silahturahmi ke kantor-kantor media. Tapi seiring dengan perjalanan waktu organisasi ini sempat vakum karena kesibukan para pengurusnya oleh pekerjaan dan keluarga sehingga waktu yang tersedia untuk menjalankan roda organisasi semakin sedikit.

Kepengurusan Periode 2006-2008

Pada akhir 2006 tepatnya tanggal 10 September 2006, para anggota Internazionale Indonesia Fans Club (I2FC) kembali berkumpul mengadakan gathering sekaligus mengadakan rapat pembentukan pengurus di Food Court Mall Taman Anggrek untuk menghidupkan roda organisasi yang sempat vakum karena kesibukan para pengurusnya. Hasil rapat/gathering pembentukan kepengurus tersebut antara lain adalah :
* Menyatakan dibentuknya kepengurusan baru dengan nama Inter Club Indonesia (ICI) dan sekaligus menyatakan berakhirnya kepengurusan Internazionale Indonesia Fans Club (I2FC) lama.
* Bahwa periode kepengurusan yang baru disepakati selama 2 (dua) tahun masa kerja yaitu sejak 10 September 2006 sampai dengan 10 September 2008.
* Struktur Kepengurusan ICI periode 2006-2008 terdiri atas : Penasehat (Fritz dan Kowoy), Ketua (Dipa Aulia), dan didukung 6 bidang yaitu : Bendahara (Rudolf Maurits), Humas (Oki dan Sagie), Keanggotaan (Deri), Olah raga (Satya), Merchandise (Sagie dan Kabul), Dokumentasi (Satya dan Abu R)

Seiring dengan meningkatnya prestasi Inter sejak era kepelatihan Mancini, member Inter Club Indonesia pun semakin meningkat dan diharapkan akan terus berkembang. Kegiatan2 yang dilakukan rutin oleh ICI antara lain kegiatan olah raga (futsal), nonton bareng, merupakan sarana untuk lebih mempererat rasa kekeluargaan dan kekompakan diantara anggota.

Kepengurusan Periode 2008 - 2011

Bertempat di Izzi Pizza Pancoran, Minggu 12 Oktober 2008, ICI mengadakan acara gathering untuk memilih pengurus2 baru untuk menggantikan pengurus lama yang habis masa jabatannya. Program kerja kepengurusan baru ini terfokus kepada persiapan untuk menjadi Official Fans Club yang diakui oleh FC INTER, menjadi bagian dari Inter Club yang telah ada sebelumnya dan tersebar di seluruh dunia. Semoga cita2 luhur dan impian setiap Interisti Indonesia ini dapat menjadi kenyataan.

Inter ke Indonesia, ICI Resmi Ganti Nama
Kedatangan Inter Milan ke Indonesia pada bulan Mei 2012 kemarin ternyata tak sekadar menggelar partai eksebisi. Raksasa Serie A itu juga ikut meresmikan pergantian nama kelompok suporter Inter di Indonesia, Inter Club Indonesia (ICI).

Terhitung mulai tanggal 23 Mei 2012, ICI resmi berganti nama menjadi ICI Moratti. Peresmian dilakukan staf dan para pemain Inter saat acara meet and greet pada 23 Mei lalu di Hotel Mulia.

"Lewat rapat pengurus pusat, ICI telah resmi berganti nama menjadi Inter Club Indonesia Moratti (ICI Moratti). Ini untuk menghormati Presiden Inter Milan, Massimo Moratti. Moratti yang menjadi Presiden saat ini dianggap telah sukses membawa kejayaan Inter," ujar Johan Satrya selaku Humas ICI Moratti, Sabtu 26 Mei 2012.

"Peresmian ICI Moratti dihadiri oleh CEO Inter Milan, Ernesto Paolilo dan juga Presiden Inter Club, Bedy Moratti, serta pelatih Andrea Stramaccioni. Beberapa pemain juga hadir yakni Walter Samuel, Esteban Cambiasso, dan beberapa pemain Primavera," lanjutnya.

Menurut Johan, penambahan nama di belakang ICI karena setiap Inter Club di berbagai negara memiliki nama belakang. Ada yang menggunakan ICI Zanetti, ICI Facchetti, dan lain-lain. Setelah melalui rapat pengurus, nama ICI Moratti yang digunakan.

"Dengan resminya pergantian nama ini, berbagai akses bisa diperoleh anggota ICI Moratti. Di antaranya, merchandise resmi, member kit, dan logo," kata Johan.


FORZA INTER !

Link Facebook dan akun Twitter Regional ICI Moratti:

Twitter: @ICI_ATJEH
Twitter: @ICI_Ambon
 
Twitter: @ICI_Bali
 
Twitter: @ICI_Balikpapan
 
ICI MORATTI BANDUNG
Twitter: @ICI_Bandung
 
ICI MORATTI BANJARMASIN
Twitter: @ICI_Banjarmasin

ICI MORATTI BANJARBARU
Twitter: @ICIMBanjarbaru
Twitter: @ICI_Batam

ICI MORATTI BATURAJA
Twitter: @ICI_Baturaja
 
ICI MORATTI BEKASI
Twitter: @ICI_Bekasi

ICI MORATTI BELITONG
Twitter: @ICI_Belitong
Twitter: @ICI_Bengkulu

ICI MORATTI BINJAI
Twitter: @ICI_Binjai 

ICI MORATTI BITUNG
Twitter: @ICI_Bitung

ICI MORATTI BLITAR
Twitter: @ICI_BlitarRaya 
 
Twitter: @ICI_Bogor

ICI MORATTI BOJONEGORO
Twitter: @ICI_Bojonegoro
 
ICI MORATTI BONE
Twitter: @ICI_Bone

 
ICI MORATTI BONTANG
Twitter: @ICI_BONTANG

ICI MORATTI BREBES
Twitter: @ICI_BREBES

ICI MORATTI CIAMIS
Twitter: @ICI_Ciamis
 
Twitter:  @ICI_Cianjur

ICI MORATTI CIKARANG
Twitter:  @ICI_CIKARANG 

ICI MORATTI CILACAP
Twitter:  @ICI_Cilacap
 
ICI MORATTI CILEGON
Twitter:  @ICI_Cilegon 

ICI MORATTI CIREBON
Twitter:  @ICI_Cirebon 
Twitter: @ICI_Depok

ICI MORATTI DUMAI
Twitter: @ICI_Dumai

ICI MORATTI GARUT
Twitter: @ICI_GARUT
 
Twitter: @ICI_Gorontalo  

ICI MORATTI GRESIK
Twitter: @ICI_Gresik
 
ICI MORATTI INDRAMAYU
Twitter: @ICI_Indramayu
 
Twitter: @ICI_Jakarta

ICI MORATTI JAMBI
Twitter: @ICI_Jambi
 
Twitter: @ICI_Jtnangor

ICI MORATTI JAYAPURA
Twitter: @ICI_Jayapura

ICI MORATTI JEMBER
Twitter: @ICI_Jember
 
ICI MORATTI JEPARA
Twitter: @ICI_Jepara
 
Twitter: @ICI_Jogja 

ICI MORATTI JOMBANG
Twitter: @ICI_JOMBANG

ICI MORATTI KARAWANG
Twitter: @ICI_Karawang

Twitter: @ICI_Kebumen

ICI MORATTI KEDIRI
Twitter: @ICI_Kediri

ICI MORATTI KENDAL
Twitter: @ICIKendal
Twitter: @icim_kendari
Twitter: @ICI_Klaten

ICI MORATTI KOTAWARINGIN BARAT
Twitter: @ICI_KOBAR

ICI MORATTI KUDUS
Twitter: @ICI_KUDUS
ICI MORATTI KUNINGAN
Twitter: @ICI_Kuningan 
Twitter: @ICI_Moratti_Kpg

ICI MORATTI LAMONGAN
Twitter: @ICI_M_Lamongan
ICI MORATTI LAMPUNG
Twitter: @ICI_Lampung
Twitter: @ICI_Lhokseumawe

ICI MORATTI MADIUN
Twitter: @ICI_MADIUN
 
ICI MORATTI MAGELANG
Twitter: @ICI_Magelang 
Twitter: @ICI_Makassar 
Twitter: @ICI_Malang
 
Twitter: @ICI_Manado
 
ICI MORATTI MATARAM
Twitter: @ICI_MATARAM 

ICI MORATTI MEDAN
Twitter: @ICI_Medan
 
Twitter: @ici_mojokerto
 
Twitter: @ICI_Padang
Twitter: @ICI_PLK
 
ICI MORATTI PALEMBANG
Twitter: @ICI_Palembang 
Twitter: @ICI_M_Palu

Twitter:  @ici_paser
Twitter: @ICI_Pasuruan
 
ICI MORATTI PEKALONGAN
Twitter: @ICI_PEKAONGAN
 
ICI MORATTI PEKANBARU
Twitter: @ICI_Pekanbaru 
Twitter: @ICI_Pemalang

ICI MORATTI PONOROGO
Twitter: @ICI_REOG

ICI MORATTI PONTIANAK
Twitter: @ICI_Pontianak 
ICI MORATTI PURWAKARTA
Twitter: @ICI_Purwakarta
 
ICI MORATTI PURWOKERTO
Twitter: @ICI_Purwokerto
 
Twitter: @ICI_SALATIGA
 
ICI MORATTI SAMARINDA
Twitter: @ICI_Samarinda 

ICI MORATTI SEMARANG
Twitter: @ICI_Semarang
 
ICI MORATTI SANGATTA
Twitter: @ICI_Sangatta
 
ICI MORATTI SERANG
Twitter: @ICI_SERANG 
Twitter: @ICI_Solo
 
ICI MORATTI SORONG
Twitter: @ICI_Sorong

Twitter: @ICI_Subang
 
ICI MORATTI SUKABUMI
Twitter: @ICI_Sukabumi 

ICI MORATTI SUMEDANG
Twitter: @ICI_Sumedang
ICI MORATTI SUMENEP
Twitter: @ICI_Sumenep
ICI MORATTI SURABAYA
Twitter: @ICI_Surabaya 

ICI MORATTI TANGERANG RAYA
Twitter: @ICI_TangRay 

ICI MORATTI TANGERANG SELATAN
Twitter: @ICI_TANGSEL 

ICI MORATTI TANJUNG PINANG
Twitter: @ICI_TgPinang
ICI MORATTI TARAKAN
Twitter: @ICI_Tarakan
ICI MORATTI TASIKMALAYA
Twitter: @ICI_Ciamis
Twitter: @ICI_Tegal

ICI MORATTI TEMBILAHAN
Twitter: @ICI_Tembilahan

ICI MORATTI TENGGARONG
Twitter: @ICI_Tenggarong

ICI MORATTI TERNATE 
Twitter: @ICI_Ternate
ICI MORATTI TIMIKA
Twitter: @ICI_Timika

ICI MORATTI TOLI-TOLI
Twitter: @ICI_Tolitoli
ICI MORATTI TOMOHON
Twitter: @ICI_Tomohon

ICI MORATTI TUBAN
Twitter: @ICI_Tuban

ICI MORATTI TULUNG AGUNG
Twitter: @ICI_Tulungagung
ICI MORATTI WONOGIRI
Twitter: @ICI_Wonogiri
 
*daftar belum lengkap dan klo ada kesalahan link mohon dikoreksi.. thanks
Share this article :

12 komentar:

  1. salam olahraga..
    manknya ICI regional kupang-ntt blum ada gitu??
    coz saya interisti dri kupang..
    forza inter..

    BalasHapus
    Balasan
    1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
  2. min klo jadi member gimana caranya,,forza inter milan

    BalasHapus
    Balasan
    1. posisinya dmana?
      klo bisa hubungin aja ICI regional ditempat kamu aja bro, tinggal daftar ngisi formulir yang disediakan, gratiiis...

      Hapus
  3. thank's akhirx ICI Kupang muncul di list Ici Pusat

    BalasHapus
  4. tambahin juga dong.
    ICI MORATTI PALANGKA RAYA
    Twitter: @ICI_PLK

    terima kasih :)

    BalasHapus
  5. Slam Interista...
    kunjungi blog saya juga ya kawan2 http://interistazione.blogspot.com/

    BalasHapus
  6. Mo donk brother daftar jadi member,,,gmna ya caranya...ane tinggal di JAKARTA TIMUR,,cilangkap

    BalasHapus
  7. Dari SRAGEN untuk INTER

    BalasHapus
  8. saifuddin Charlos10 Maret 2014 pukul 05.50

    Charlos Raha....salam buat seluruh interisti d'indonesia

    BalasHapus

Jangan Lupa Follow Us Interisti

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Inter Milan Indonesia - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger