Gelandang FC Internazionale Philippe Coutinho menegaskan komitmennya untuk Nerazzurri.
Seperti yang diketahui, Inter mendapatkan banyak kritikan terkait perlakukan mereka terhadap Coutinho, yang diyakini memiliki talenta lebih bagus daripada Neymar.
"Saya memulai musim dengan baik," ujar pemain asal Brasil tersebut kepada RaiSport.
"Kemudian, sayangnya, saya mendapatkan cedera dan itu memperlambat hal. Saya butuh kerja lebih keras. Saya tidak dapat mengeluh tentang bagaimana semuanya berjalan di tahun ini. Saya bermain lebih banyak dan mendapatkan kepercayaan orang-orang. Saya masih ingin memberi lebih, bagaimanapun juga."
"Apakah saya melihat masa depan saya di Inter? Ya, saya senang di sini, saya bahagia. Saya ingin berkembang dan meraih trofi di sini."
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !